oleh Prokompim | Jul 23, 2023 | Berita
KOTA MAGELANG – Kota Magelang berhasil menyandang gelar Kota Layak Anak 2023 Kategori Nindya. Penghargaan diterima langsung oleh Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz dari Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga, pada...
oleh Prokompim | Jul 21, 2023 | Berita
KOTA MAGELANG – Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz mengajak seluruh jajarannya untuk bekerja keras menjalankan amanat dan pelayanan kepada masyarakat. Seluruh stakeholder harus berkolaborasi menangani persoalan-persoalan seperti khususnya kemiskinan dan...
oleh Prokompim | Jul 20, 2023 | Berita
KOTA MAGELANG – Pemerintah Kota Magelang melibatkan seluruh unsur dalam upaya percepatan penurunan stunting di Kota Magelang. Hal itu ditandai dengan penandatanganan Piagam Komitmen Bersama Penurunan Stunting disela-sela kegiatan Rembug Stunting Kota Magelang di...
oleh Prokompim | Jul 18, 2023 | Berita
KOTA MAGELANG – Sebanyak 500 wirausaha baru diwisuda oleh Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz di GOR Samapta kompleks Gelora Sanden Kota Magelang, Selasa (18/7/2023). Mereka terdiri dari wirausaha yang dilatih di Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja...
oleh Prokompim | Jul 18, 2023 | Berita
KOTA MAGELANG – Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Magelang gencar melakukan sosialisasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) bagi masyarakat dan pemanfaatan mesin Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM). Sosialisasi kali ini digelar di aula Kantor...